Langsung ke konten utama

BAB 12. Copy Disc pada Nero StartSmart 8.1.1.0



Berikut ini adalah langkah langkah Copy Disc pada Nero StartSmart 8.1.1.0.
1. Dimulai dari desktop.
2. Klik icon Nero StartSmart 8.1.1.0 seperti pada gambar di bawah ini.



3. Setelah itu muncul gambar dibawah ini, untuk memilih bahasa yang akan digunakan
4. Klik Use English


5. Muncul tampilan Nero StartSmart 8.1.1.0 seperti gambar di bawah ini
6. Ada 5 menu utama dan Favorite.
7. Menu utama terdiri dari : 
Start Page, Rip and Burn, Create and Edit, Home Entertainment dan Back Up
8. Menu Favorite terdiri dari : 
Data Burning, Audio Burning, Audio Ripping dan Copy Disc
9. Klik pilihan di kiri bawah untuk masuk ke Nero Express 


10. Muncul Pilihan Nero klasik, lalu klik Nero Express



11. Setelah itu muncul gambar dibawah ini, untuk memilih bahasa yang akan digunakan
12. Klik Use English


13. Selanjutnya muncul menu Nero Express yang terdiri dari : 
Data, Music, Videos/Pictures dan Image, Project, Copy
14. Selanjutnya pilih Image, Project, Copy


15. Muncul 3 menu dalam pilihan Image, Project, Copy yaitu :
Copy entire CD, Copy entire DVD dan Disc Image and Saved Project
16. Pilih Copy entire DVD


17. Muncul Select Source and Destination yang di dalamnya ada pilihan pilihan untuk :
Source drive, Destination drive, Writing speed dan Number of copies
18. Source drive menunjukkan drive tempat DVD sumber yang akan dicopy
19. Destination drive menunjukkan drive tempat DVD blank (target)
20. Writing speed adalah memilih kecepatan copy
21. Number of copies menunjukkan jumlah copy yang akan dilakukan. 
22. Selanjutnya klik copy



23. Selanjutnya muncul Burning Process dan tunggu sampai 100 %
24. Setelah itu DVD sumber akan keluar dari DVD drive secara otomatis



25. Muncul Please insert an empty disk to write to.., agar kita memasukkan DVD Blank.


26. Setelah DVD blank dimasukkan, secara otomatis sistem melanjutkan proses copy


27. Ketika proses telah selesai, akan muncul gambar di bawah ini
28. Terdapat pesan Burn Process completed successfully at ....
29. DVD blank yang telah terisi akan keluar secara otomatis


30. Muncul gambar di bawah ini lalu klik Next


31. Muncul menu pilihan lain yaitu : 
Burn same project again, jika mau membuat proyek yang sama
New Project, jika ingin membuat proyek yang baru
Cover Designer, jika ingin membuat cover DVD
32. Klik Close, jika tidak melakukan ketiga pilihan di atas


33. Untuk menguji hasil copy, masukkan kembali DVD hasil copy.
34. Jika berhasil, akan keluar tampilan Autoplay di bawah ini

Komentar

Postingan populer dari blog ini

BAB 16 Level Bahasa pemrograman

Level Bahasa pemrograman Bahasa pemrograman adalah notasi yang digunakan untuk menulis program (komputer). Bahasa ini dibagi menjadi tiga tingkatan yaitu : bahasa mesin, bahasa tingkat rendah dan bahasa tingkat tinggi.  Bahasa mesin (machine language) berupa microinstruction atau hardwire. Programnya sangat panjang dan sulit dipahami. Di samping itu sangat tergantung pada arsitektur mesin. Keunggulannya adalah prosesnya sangat cepat dan tidak perlu interpreter atau penterjemah.  Bahasa tingkat rendah (low level language) berupa macroinstruction (assembly). Seperti halnya bahasa mesin, bahasa tingkat rendah tergantung pada arsitektur mesin. Programnya panjang dan sulit dipahami walaupun prosesnya cepat. Jenis bahasa tingkat ini perlu penterjemah berupa assembler.  Bahasa tingkat tinggi (high level language) menyerupai struktur bahasa manusia sehingga mudah dipahami. Bahasa ini tidak tergantung pada arsitektur mesin tetapi memerlukan penterjemah berupa co...

Cara Blok Situs di Mikrotik paling ampuh

Cara Blok Situs di Mikrotik Paling Ampuh Assalamualaikum wr.wb  ketemu lagi dengan saya, salam sehat teman2... disini saya akan memberi tutorial untuk memblok situs pada mikrotik. Apa sih kegunaan blok situs itu sendiri?? kegunaannya ini untuk memanajemen jaringan kita agar tidak disalah gunakan orang yang tidak bertanggungjawab, misalnya saja ingin buka situs porno atau lain sebagainya.. Okee, kita masuk ke tahap tutorialnya langsung... Langkah pertama yang diperlukan..... --> buka mikrotik --> ip --> firewall --> mangle 1. kita masuk ke pengaturan firewall, di tab mangle add saja, dan isi chain nya prerouting. 2. Kedua, tambahkan di tab advanced di baris content isi nama situs yang akan kita blok, misal saya ingin ngeblok situs youtube  3. Lalu, pindah ke tab action dan isi dengan mark-connection dan new mark-connection diisi terserah anda, karena ini hanya penamaan saja. Jangan lupa passtrough dicentang. 4. Jika sudah k...

Install Ulang Perangkat MikroTik Dengan Netinstall

Bosan, Iseng? Install ulang routerboard yok!! Selain mereset konfigurasi menggunakan hard dan soft reset. Kita bisa mereset semua konfigurasi menggunakan cara install ulang loh. Penasaran cara install ulangnya? Berikut informasiinya. Persiapan Termasuk Persiapan Mental Pertama siapkan alat-alat yang diperlukan dulu seperti netinstall bisa didownload di website  mikrotik , routerboard (sudah pastilah), paket-paket mikrotik (boleh versi terbaru atau lama) yang pasti sesuai dengan arsitektur routerboard anda dan terakhir, keberanian untuk menginstall ulang. Oh iya, hati-hati loh dalam menginstall ulang. Bisa-bisa kalau salah pilih drive C atau data D anda yang hilang.  Atur Booting Lewat Ether Sebelum menginstall ulang, kita harus mengubah pengaturan bootingnya agar booting melalui ether, ubah pengaturan booting bisa melalui menu system > Routerboard. Lalu klik setting dan ubah boot devicenya menjadi try ethernet once then nand.  Pindahkan K...